Tutorial belajar dasar HTML : Pengenalan dasar HTML
Apa itu HTML ?Html adalah singkatan dari Hyper Text Markup Language, yang merupakan sebuah sebuah bahasa Mark Up atau memformat file menjadi halaman web. Yang mana setiap syntax yang terdapat dalam file html akan di eksekusi atau di jalankan oleh browser pada untuk menjadikan halaman web. Html merupakan dasar dari pemograman web.dimana kita bisa mengatur sesuai dengan web atau pun aplikasi yang berbasis web yang akan kita buat .Penjelasan Mudah jika dalam analoginya HTML merupakan pondasi sebuah rumah,disaat pembangunan sebuah rumah pondasi merupakan hal yg penting dan utama sebagai dasar nya.
Web browser adalah suatu program yang mampu membaca dan menerjemahkan document HTML(halaman web) hingga menampilkan nya secara grafis atau secara visual.dan dengan Syntax-syntax yang di ketikkan di file html akan mampu d tampilkan oleh web browser.dari menampilkan gambar,animasi,grafik,text,link, mendengarkan musik hingga memutar video.di sini web browser juga bekerja sebagai compiler dari kode-kode html dan php. Contoh dari web browser adalah Internet Explorer,Mozilla Firefox,Google Chrome,Netscape,Safari,Opera dan masih banyak lagi.
Untuk Mulai belajar Pemograman web yang kita butuhkan adalah Sebuah text editor(Notepad,Notepad++,Netbeans dll). Web Browser(InternetExplorer,Mozilla Firefox,Google Chrome,Opera dll).dan Server local atau localhost(jika sudah mulai masuk ke pemograman PHP yang akan di jelaskan pada tutorial selanjut nya). Saat ini untuk belajar HTML kita hanya akan menggunakan text editor dan browser saja.dan berikut akan di jelaskan pengaturan penulisan Syntax HTML,element,tag dalam html dan lain nya pada tutorial selanjutnya.